Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2017

Tentang Kesalahan

Hai Guys... Selamat datang di dunia dimana meskipun banyak  kebaikan yang kamu tanam tapi kamu melakukan kesalahan sekali saja maka semua kebaikan itu akan musnah. Tamat. Hilang tak berbekas. Tak pernah terkenang secuilpun. Kejam sekali ya hidup, hehe Tapi ngga semua nya seperti itu lho ya.... Pernah mengalami? Miris sekali bukan? Ya itulah dunia sekarang. Ah atau mungkin saja itu terjadi di duniaku saja. Tapi masih boleh saya melakukan pembenaran diri bahwa kesalahan yang manusia lakukan kadangkala juga ada faktor ketidaksengajaan disana? Bukan murni karena kita ingin berbuat salah? Tidak bisakah memberi sedikit ruang untuk orang lain menjelaskan. Adakalanya ada kondisi yang tidak mampu kita kendalikan yang akhirnya akan iberujung kesalahan? So, berusaha jadilah seseorang pendengar yang baik, jangan jadi penjudge orang lain Tapi memang itulah sedikit kejadian nggak mengenakan yang kerap terjadi.Kalo ditanya sedih ngga? Heii ya pasti sedihlah, karena kita manusia bia

Seni Dalam Menunggu (The Art of Await)

Kalo saya bilang hidup itu menunggu boleh kan? Karena bagi saya sejatinya hidup itu menunggu. Kalo ada yang bilang hidup itu pilihan. Bisa saja. Tapi tetep... menurut saya sebenarnya hidup itu menunggu setiap pilihan untuk kita pilih. Itu menurut saya sih. Kalian bisa menginterpretasikan hidup sesuai dengan apa yang kalian inginkan. Anyway, tapi disini boleh kan saya interpretasikan hidup adalah menunggu, (boleh lah, siapa juga yang meu repot2 ngelarang ( -_- ) Okeh... gini ya.. Pernah ngga sih dalam suatu masa kalian berfikir, apa sih sebenarnya yang kalian lakukan dihidup ini? Jujur sih kalo aku sering benget mikir kaya gitu. Efek pengangguran + kurang kerjaan kali ya. Tapi itu sebenarnya penting juga lhoo untuk dilakukan khususnya perlu difikirkan. Biar kita tahu esensi hidup apa yang kita ingin kejar. Iya nggak sih. Ah sudahlah anggap saja iya. Bagi saya hidup itu menunggu, menunggu satu fase untuk lanjut ke fase selanjutnya, menunggu satu langkah-menyelsaikan-lalu menungg